Status Pinjaman:Justin Hubner Resmi Gabung

Status Pinjaman:Justin Hubner Resmi Gabung

Foto:Klub Yang Bermarkas Di Yodoko Stadium Itu Baru Meraih Satu Kemenangan--

DISWAYPROBOLINGGO.Jepang,Selasa 12 Maret.Pemain Timnas Indonesia, Justin Hubner, Resmi Dipinjamkan Wolverhampton Wanderers Ke klub Jepang, Cerezo Osaka. Hubner dipinjam hingga akhir tahun 2024.

BACA JUGA:Arsenal Bungkam Nottingham

BACA JUGA:Lebih Tenang Lagi, Darwin Nunez

Hubner bisa memulai debutnya di J-League 1 (liga utama Jepang) pada 30 Maret nanti saat Cerezo Osaka melawan Shonan Bellmare. Hubner jadi pemain Indonesia pertama yang tampil di J-League 1.

“Saya sangat senang bergabung dengan Cerezo Osaka. Saya tidak sabar bertemu seluruh pendukung dan bermain di depan mereka semua. Kami akan menjalani musim yang bagus,” ucap Hubner dalam keterangan resmi Cerezo Osaka.

BACA JUGA:Fabio Di Giannantonio Masih Tidak Percaya Bakal Satu Team Denga Di VR46 Racing Teamn Valentino Rossi

BACA JUGA:Menang Atas Vietnam,Timnas Indonesia Langsung Naik 5 Posisi

Sementara itu, CEO Cerezo Osaka, Hiroaki Morishima, menyebut Hubner membuat langkah yang tepat bergabung dengan Cerezo Osaka.

“Kami senang Justin Hubner bergabung dengan tim kami. Dia pemain yang sangat bagus dengan fisik kuat,” Ujarnya Prabowo Morishima.

“Hubner juga membuat keputusan yang bagus memilih Cerezo Osaka dalam tahapan kariernya. Kami yakin keberadaanya akan memberikan kontribusi besar ke tim ini,” Lanjutnya.

BACA JUGA:Telalu Lama Duduk Bisa Menyebabkan Berbagai Macam Penyakit Bahkan Mati Muda! Ini Penjelasan Nya

BACA JUGA:Pertarungan Perang:ONE 165,Sebut Laga Superlek vs. Takeru

Musim ini, Hubner sebenarnya sering tampil bersama Wolves U-21. Total, ada 12 laga yang dimainkan Hubner bersama Wolves di Liga Inggris U-21 musim ini.

Saat ini, Cerezo Osaka berada di posisi keenam klasemen J-League dengan lima poin. Klub yang bermarkas di Yodoko Stadium itu baru meraih satu kemenangan dan dua imbang dalam tiga laga.

Sumber: