Luar Biasa HGU 190 Tahun:Investor IKN, Kereta Cepat Bebani WIKA

Luar Biasa HGU 190 Tahun:Investor IKN, Kereta Cepat Bebani WIKA

Foto:Presiden Joko Widodo 2024--

BACA JUGA:Rupiah Menguat di Rp 16.277 per Dolar AS :IHSG Lampu Hijau

"Kami mulai banyak ekspansi seperi properti dan penugasan Kereta Cepat Jakarta-Bandung sehingga mengalami peningkatan aset yang luar biasa dari sebelumnya Rp 15,9 triliun menjadi Rp 62 triliun pada 2019," Ujarnya saat Rapat Dengar Pendapat (RDP) Komisi VI DPR, dikutip Jumat 12 Juli 2024.

Perusahaan Di Mana , mengalami puncak penurunan kinerja keuangan pada tahun 2023 karena beban bunga yang tinggi akibat utang mencapai Rp 56 triliun secara konsolidasi.

Selain beban bunga yang tinggi, komponen lain yang memperberat kinerja keuangan WIKA di 2023 adalah kerugian dari PT Pilar Sinergi BUMN Indonesia (PSBI) sebagai pemegang saham mayoritas KCJB.

"Memang paling besar karena dalam penyelesaian proyek Kereta Cepat Jakarta-Bandung, yang memang dari penyertaannya saja sudah Rp 6,1 triliun, kemudian yang masih dispute atau belum dibayar sekitar Rp 5,5 triliun sehingga hampir Rp 12 triliun,”Tutupnya Agung.

Sumber: