Dampak Harimau Sumatera Mati Di Medan Zoo, Kota Medan

Dampak Harimau Sumatera Mati  Di Medan Zoo, Kota Medan

DISWAYPROBOLINGGO ID.Jakarta,Senin 09 Januari 2024.Organisasi Wahana Lingkungan Hidup (WALHI) Sumatera Utara ikut menyoroti kematian harimau Sumatera di Medan Zoo, Kota Medan. Sudah ada dua harimau yang mati dalam 2 bulan belakangan. Yang terbaru yakni kematian Nurhaliza pada Sabtu 13 Desember 2023.

BACA JUGA:Sebuah Kamera Tersembunyi Menangkap Momen Langka, Satwa Langka Marten Pinus

BACA JUGA:Sebuah Kamera Tersembunyi Menangkap Momen Langka, Satwa Langka Marten Pinus

Menurut WALHI, kematian yang terjadi itu merupakan sebuah bentuk sikap abai terhadap satwa.

 

BACA JUGA:Anies Baswedan Pembukaan Debat Capres Ketiga: Persoalan Keamanan Siber

BACA JUGA:Angin Puting Beliung Menerjang ,Gedung BRIN di Bogor Hancur

Didesak rombak pengurus Walhi menilai Pemerintah Kota (Pemko) Medan selaku pengelola tak belajar dari kasus sebelumnya. Padahal, harimau bernama Erha juga mati pada November sebelumnya.

Walhi mendesak agar pengelola Medan Zoo segera dirombak agar masalah ini tak lagi terulang.

“Dari peristiwa yang kesekian kali ini, patut bagi pemerintah dalam hal ini pihak Dirjen KSDAE KLHK RI untuk mengevaluasi total pengelolaan kebun binatang Medan. Baru saja beberapa bulan ini ada harimau mati, dan ini terjadi lagi,”Ujarnya.

BACA JUGA:Capres 01:Keputusan Belanja Alutsista Yang Tak Mementingkan Kebutuhan Masa Depan

BACA JUGA:Capres 02 :Saya Buat Rencana, yang Tentukan Mentri keuangan

Untuk itu, katanya, sistem pengelolaan dan manajemen Medan Zoo harus segera dievaluasi. Hal ini guna penyelamatan satwa lainnya yang ada di Medan Zoo.

Dan kemudian, pemerintah harus terbuka kepada publik alasan kematian satwa liar dilindungi tersebutUjarnya.

Sumber: