Informasi Padat Nya Lalu Lintas Di Tol Sekitar Jakarta

Informasi Padat Nya Lalu Lintas Di Tol Sekitar Jakarta

Ilustrasi: lalu lintas mengalami kepadatan--Foto (AP)

DISWAYPROBOLINGGO.ID - Lalu lintas di ruas tol Jagorawi dan Tol Jakarta sampai Tangerang arah Jakarta mengalami kepadatan di sejumlah titik pada pagi ini. Kemacetan tersebut terjadi akibat padatnya volume kendaraan.

"Tangerang sampai Kunciran padat, kepadatan volume lalu lintas. Karang Tengah Barat KM 12 - KM 11 arah Tomang padat, kepadatan volume lalu lintas. Karang Tengah KM 10 - KM 09 arah Tomang padat, kepadatan volume lalu lintas. Kembangan sampai Meruya padat, kepadatan volume lalu lintas," demikian dikutip dari Twitter Jasa, Rabu (6-3-2024).

Petugas kini telah memberlakukan contraflow di Tol Kebon Jeruk KM 03+400 - setelah Underpass Tomang. Contraflow diberlakukan di lajur sebelah kanan.

BACA JUGA:Kemacetan Yang Terjadi Di Tol Jagorawi

BACA JUGA:Informasi Padat Nya Lalu Lintas Di Tol Sekitar Jakarta

Tidak hanya itu kepadatan juga terjadi di sejumlah titik di Tol Jagorawi arah Jakarta pagi ini. Salah satunya kepadatan terjadi di Cibubur menuju arah Cawang.

"Cibubur KM 14 - KM 12 arah Cawang padat, kepadatan volume lalu lintas. TMII KM 06 - KM 04 arah Cawang padat, kepadatan volume lalu lintas. Cililitan sampai Cawang padat, kepadatan volume lalu lintas," ucapnya.

Petugas juga telah mulai memberlakukan contraflow di Tol Cipayung KM 08+800 sampai Cimanggis KM 17+200. Adajuga lajur contraflow diberlakukan mulai dari arah Cimanggis di lajur kanan.

Sumber: