Faisal Haris Bantah Terlibat Kasus Pengadaan Bantuan Sosial Beras
Faisal haris Bantah Terlibat Kasus Pengadaan bantuan sosial.Foto: --screenshot --
DISWAYPROBOLINGGO.ID-Faisal Harris, membantah terlibat dalam kasus dugaan korupsi pengadaan bantuan sosial beras untuk Keluarga Penerima Manfaat (KPM) Program Keluarga Harapan (PKH) tahun anggaran 2020-2021 di Kementerian Sosial (Kemensos) RI.
Faisal menyebutkan dirinya hanya diperiksa sebagai saksi dalam kasus tersebut.
"Saya dipanggil sebagai saksi yang tidak ada hubungan dengan pokok perkara korupsi tersebut," jelas Faisal dalam keterangannya, Jumat 22 kemaren.
BACA JUGA:Polisi Mintai 6 Orang Keterangan Buntut Video Viral
BACA JUGA:Direktur ELSAM Wahyuni Djafar Peringati Serangan Masif Siber Dalam Pilpres 2024
Ia juga mengaku dalam pemeriksaan oleh penyidik hanya dimintai keterangan selama hampir kurang dari 60 menit.Hal ini, menurutnya sudah membuktikan tak ada keterlibatannya dalam kasus ini.
Faisa juga menegaskan kehadirannya sebagai saksi beberapa waktu lalu hanya ingin membantu pihak KPK. Dalam pemeriksaan dia mengaku hanya didalami soal pembelian rumah oleh salah satu tersangka yang tak dikenalnya.
Sumber: